Visi, Misi dan Tujuan Sekolah
Visi, Misi dan Tujuan Sekolah
A. VISI SEKOLAH
“Berprestasi, berkarakter, berwawasan global dan berbudaya lingkungan
”
B. MISI SEKOLAH
- Mewujudkan pendidikan untuk menghasilkan prestasi dan kelulusan berkualitas tinggi yang peduli dengan lingkungan hidup.
- Mewujudkan proses belajar mengajar efektif dan efisien dengan memanfaatkan lingkungan hidup sebagai media pembelajaran.
- Mewujudkan pengembangan inovasi pembelajaran berwawasan lingkungan hidup.
- Mewujudkan sumber daya manusia yang professional sebagai pelestari penyelamat lingkungan hidup.
- Mewujudkan sarana prasarana representatif dan up to date yang ramah lingkungan.
- Mewujudkan pengelolaan pendidikan berkualitas dan berbudaya lingkungan hidup.
- Mewujudkan sistem penilaian yang berkualitas dan berafiliasi dengan lingkungan hidup.
- Mewujudkan penggalangan dana secara mandiri yang bermanfaat bagi lingkungan hidup.
- Mewujudkan budaya mutu berkualitas dan berwawasan lingkungan hidup.
- Mewujudkan sekolah yang bersih dan hijau (green and clean).
- Mengupayakan pencegahan pencemaran lingkungan hidup.
- Mewujudkan pelestarian lingkungan hidup.
- Mewujudkan sekolah bebas narkoba.
- Mewujudkan sekolah berkarakter.
C. TUJUAN SEKOLAH
- Mewujudkan pendidikan untuk menghasilkan prestasi dan kelulusan berkualitas tinggi yang peduli dengan lingkungan hidup.
- Mewujudkan proses belajar mengajar efektif dan efisien dengan memanfaatkan lingkungan hidup sebagai media pembelajaran.
- Mewujudkan pengembangan inovasi pembelajaran berwawasan lingkungan hidup.
- Mewujudkan sumber daya manusia yang professional sebagai pelestari penyelamat lingkungan hidup.
- Mewujudkan sarana prasarana representatif dan up to date yang ramah lingkungan.
- Mewujudkan pengelolaan pendidikan berkualitas dan berbudaya lingkungan hidup.
- Mewujudkan sistem penilaian yang berkualitas dan berafiliasi dengan lingkungan hidup.
- Mewujudkan penggalangan dana secara mandiri yang bermanfaat bagi lingkungan hidup.
- Mewujudkan budaya mutu berkualitas dan berwawasan lingkungan hidup.
- Mewujudkan sekolah yang bersih dan hijau (green and clean).
- Mengupayakan pencegahan pencemaran lingkungan hidup.
- Mewujudkan pelestarian lingkungan hidup.
- Mewujudkan sekolah bebas narkoba.
- Mewujudkan sekolah berkarakter.